Sekilas tak nampak, 7 ciri yang melekat pada orang pembohong

Idntimes

Sekilas tak nampak, 7 ciri yang melekat pada orang pembohong"

Play all audios:

Loading...

Para peneliti mengembangkan banyak cara untuk mendeteksi kebohongan, mulai dari monitor pengukur tekanan darah dan pernapasan, alat pendeteksi suara, pendeteksi retina mata, hingga pemindai


otak. Namun terkadang, alat-alat seperti itu tidak bisa dengan mudah kita gunakan. Berikut cara mudah mendeteksi ciri orang yang lagi berbohong. Kamu bisa mempraktikkannya dengan orang


terdekatmu juga. 1. PEMBOHONG BIASANYA GAK BANYAK MENGAITKAN DIRI SENDIRI DALAM KEBOHONGANNYA Imdb.com/Focus Features Mereka akan lebih banyak menyebutkan orang di luar dirinya. Kalau bisa,


gak berkaitan dengan dirinya sama sekali. 2. PEMBOHONG LEBIH SERING BERUCAP NEGATIF Imdb.com/Miramax Biasanya, berucap hal-hal negatif dia lakukan untuk menutupi apa yang dia rasakan


sesungguhnya. 3. PEMBOHONG BIASANYA AKAN MENJELASKAN SESUATU SECARA SIMPEL Imdb.com/Miramax Berbohong itu sulit. Setiap kata yang diucapkan bisa jadi akan memunculkan pertanyaan lain. Kalau


akhirnya gak nyambung sama apa yang disampaikan sebelumnya, dia akan ketahuan berbohong kan? 4. PEMBOHONG MENGGUNAKAN BAHASA YANG BERBELIT-BELIT Lanjutkan membaca artikel di bawah EDITOR’S


PICKS dm-player Imdb.com/Focus Features Meski bicara hal sederhana, pembohong biasanya akan mengemasnya dengan bahasa yang berbelit-belit dan gak banyak berarti. 5. PEMBOHONG TERLIHAT GUGUP


Imdb.com/Miramax Membangun sebuah kebohongan akan membuat seorang pembohong banyak berpikir. Hal itu akan membuatnya tertekan dan khawatir melakukan kesalahan. Akhirnya, dia akan merasa


gugup. Bisa juga karena dia khawatir rahasia yang dia simpan akan terbongkar. 6. PEMBOHONG MENUNJUKKAN EKSPRESI WAJAH YANG JANGGAL Imdb.com/Focus Features Menyelaraskan kebohongan, realitas,


dan ekspresi wajah bukanlah hal yang mudah. Karena itu, pembohong akan cenderung menunjukkan ekspresi wajah yang janggal, mulai dari senyum yang dipaksakan, menghindari kontak mata, bahkan


memalingkan wajah. 7. PEMBOHONG BIASANYA BERUSAHA MEYAKINKAN SECARA BERLEBIHAN Imdb.com/Miramax Untuk menguatkan kebohongan, pembohong biasanya akan berusaha meyakinkan dengan berlebihan.


Mulai dari memohon hingga menyebut-nyebut nama Tuhan. Namun, hal itu dia lakukan di saat yang tidak tepat. Itu tadi bahasa umum yang biasanya digunakan jika seseorang sedang berbohong. Dari


hal di atas, adakah hal lain yang jadi acuan kamu untuk melihat seseorang sedang berbohong? Semakin dekat kamu dengan seseorang, biasanya kamu akan lebih mudah untuk melihat ciri khusus saat


seorang sedang berbohong. _BACA JUGA: MELALUI KUIS INI, KAMU BISA BELAJAR MENEBAK KEBOHONGAN SESEORANG!_


Trending News

5 kelebihan dan kekurangan hero vexana, cek di sini!

Vexana adalah salah satu _hero Mage_ paling mematikan di Mobile Legends, _hero_ ini memiliki kemampuan yang sangat banya...

Analisis bin soal vaksin nusantara

jpnn.com, JAKARTA - Deputi VII Badan Intelijen Negara (BIN) Wawan Purwanto menyambut baik hadirnya pengembangan Vaksin N...

Mui: vaksin astrazeneca haram, tetapi boleh digunakan

JAKARTA, IDN TIMES - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Fatwa, Asrorun Ni’am Sholeh, mengatakan telah selesai me...

Semua orang menyeberang jalan, tapi kenapa keselamatan pejalan kaki tidak dipertimbangkan?

Pada Mei 2021, sebuah truk kontainer menanjak trotoar saat berbelok di sebuah tikungan di Melbourne, melukai lima pejala...

Ramalan zodiak gemini 16 april 2021

Selamat hari Senin! Kita kembali memasuki hari kerja, setelah sebelumnya berlibur saat weekend. Apakah hari liburmu kema...

Latests News

Sekilas tak nampak, 7 ciri yang melekat pada orang pembohong

Para peneliti mengembangkan banyak cara untuk mendeteksi kebohongan, mulai dari monitor pengukur tekanan darah dan perna...

Inilah alasan kenapa sahabat lawan jenismu sesungguhnya adalah pengagum rahasiamu

Sahabat lawan jenis. Beberapa orang menganggap persahabatan semacam itu hanyalah kamuflase untuk menutupi hubungan yang ...

Program baru nct, mark awards berikan penghargaan kepada 23 member 

Mempunyai 23 member, tentu saja memudahkan _group_ besutan SM Entertainment ini membuat konsep yang berbeda, orisinil, d...

5 fakta menarik tentang matcha, kegemaran kamu bukan nih?

Matcha merupakan sejenis teh bubuk yang terbuat dari teh hijau yang telah digiling hingga halus. Matcha seringkali diman...

"ampunkan sahaja & jangan tag saya lagi"- tunku abdul rahman beri amaran kepada netizen

Masih kecoh dengan isu posting viral yang berbaur penghinaan kepada Sultan Johor. Tunku Panglima Johor (TPJ), Tunku Abdu...

Top